10 Game Tahun 2021 yang Paling Banyak Memborong Penghargaan

Sudah menjadi tradisi untuk membagikan game favorit selama 12 bulan terakhir di tiap pergantian tahun, dan setiap tahunnya selalu ada satu game yang paling mendominasi dari semua game lainnya yang juga setara bagusnya.

Tahun lalu, The Last of Us Part 2 dan Hades menjadi dua game paling mendominasi. Meskipun The Last of Us Part 2 cukup mendapatkan resepsi buruk akibat jalan cerita yang dianggap menghianati fans serta agenda “diversitas” yang dipandang terlalu terpaksa, game tersebut pada akhirnya tetap menjadi pilihan banyak media dan juga reviewer independen.

Bagaimanakan dengan tahun 2021 lalu? Game mana yang paling mendominasi di tengah deretan game berkualitas yang dirilis di tahun yang sama? Kita lihat saja langsung.

Catatan: Artikel ini ditulis pada 6 Januari 2022, jumlah penghargaan yang didapati masing-masing game dapat berubah sewaktu-waktu dengan bertambahnya media lain yang mengumumkan penghargaan masing-masing.

Daftar isi

11 Game yang Selamatkan Studionya dari Gulung Tikar_4

Pada tiap game punya ceritanya sendiri. Terkadang game dibuat karena permintaan fans, karena keinginan sendiri, atau mungkin karena itu harapan terakhir mereka untuk bangkit lagi. Terkadang kita tak tahu franchise besar yang kita mainkan sekarang ini awalnya menjadi kesempatan terakhir sang developer untuk tidak tinggalkan industri ini. Dan developer tersebut mungkin tak menyangka jika game terakhir mereka inilah yang akan membawa mereka dari keterpurukan menjadi perusahaan besar.

Berikut adalah 10 game yang selamatkan developer dari gulung tikar:

Daftar isi

1. Final FantasyRead more

7 Fakta Zhongli Genshin Impact, ‘Abah’ Kita Semua_3

Genshin Impact telah banyak hadirkan karakter – karakter yang tentunya memiliki latar belakang tersendiri yang membuatnya semakin menarik untuk lebih dikenal. Ditambah lagi dengan desain tiap karakter yang waifu/husbuable yang membuat penggemar Genshin Impact semakin betah dengan game yang satu ini.

Dan tepat di hari ulang tahunnya Zhongli Genshin Impact ini, penulis bakal bagikan beberapa fakta menarik tentang dirinya yang harus kamu ketahui!

Daftar isi

Fakta Zhongli Genshin Impact

Siapa sih yang enggak kenal dengan Zhongli? Ia bekerja sebagai konsultan dari Wangsheng Funeral Parlor. Seiring berjalannya Archon Quest, terungkap pula bahwa dirinya adalah ‘wadah Read more

8 Game PC Ringan Bergenre Kartu Terbaik yang Masih Ramai Dimainkan di 2021

Masa pandemi yang sudah berlalu lebih dari satu tahun bukanlah masa yang indah bagi kaum gamer di Indonesia, meskipun kita tetap bisa main game selama di dalam rumah. Namun, hal ini menjadi masalah yang lebih besar bagi para gamer kaum TCG (trading card game), yang perlu keluar rumah untuk bertemu teman-teman di card shop lokal dan memainkan card game favorit mereka secara fisik, baik itu Magic, Yu-Gi-Oh!, atau Cardfight! Vanguard.

Untungnya, bagi para penggemar kartu berukuran 59 x 86 mm dengan gambar naga, gambar monster, atau gambar waifu, masih ada alternatif game online yang bisa dimainkan dari rumah, dengan gameplay yang tidak kalah seru! Apa saja game-game tersebut? Mari kita lihat di bawah ini.

Daftar isi

#1: Legends of Runeterra Read more

Hak Cipta © 2024 Pdamjombang. Semua Hak Dilindungi Undang-Undang.